Serangkaian kegiatan Pemilihan Mahasiswa Berprestasi (PILMAPRES) telah diselenggarakan sejak Januari hingga Februari. Setelah terpilih menjadi pemenang PILMAPRES Tingkat Fakultas UGM, para MAPRES di seluruh fakultas akan mengikuti kegiatan Supercamp (PILMAPRES Tingkat Universitas). Berikut ini daftar nama peserta PILMAPRES Tingkat Universitas Tahun 2022 dapat diakses di sini.
Berita Terbaru
Penjaringan Mahasiswa Berprestasi (MAPRES) tingkat fakultas merupakan langkah awal UGM dalam menyiapkan perwakilan MAPRES untuk berlaga di kancah nasional. Kegiatan PILMAPRES memiliki serangkaian seleksi mulai dari seleksi berkas, kemapuan bahasa inggris, seleksi portofolio atau capaian unggulan (CU), hingga seleksi gagasan kreatif (GK). Adapun puncak kegiatan berupa presentasi gagasan kreatif (GK) yang dilaksanakan pada hari Sabtu dan Minggu, 12 dan 13 Februari tahun 2022.
We’re from KNMIPA UGM Proudly Present Seleksi KNMIPA TINGKAT UNIVERSITAS 2022. Save the date!
Timeline:
Pendaftaran: 14-28 Februari 2022
Pelaksanaan: 12 Maret 2022 (Daring)
Persyaratan:
1. Mahasiswa aktif Diploma atau S1 UGM (Maksimal semester 8)
2. Belum pernah mendapatkan medali emas dalam KNMIPA
Mengisi formulir pendaftaran klik di sini
FREE
Ayo segera gabung dan jangan sampai ketinggalan ya! 😊
Terimakasih.
#ugmjuara #olimpiadesains #kreativitasugm #kreativitas2022
We’re from KNMIPA UGM Proudly Present Pelatihan Praseleksi KNMIPA 2022. Save the date!
Timeline:
Pendaftaran: 12-27 Februari 2022
Pelaksanaan: Sabtu-Minggu 19-20 dan 26-27 Februari 2022 (Daring)
Persyaratan:
Mahasiswa aktif Vokasi/ S1 Sarjana UGM (Maksimal semester 8)
Mengisi formulir pendaftaran klik disini
FREE!
Tunggu apa lagi? Buruan gabung yuk sobat!😊
Terimakasih.
Informasi lebih lanjut :
Instagram: @onmipaugm
Website: http://onmipa.wg.ugm.ac.id
Line: @ocs9222n
#ugmjuara
#olimpiadesains
#kreativitasugm