Dua tim delegasi UGM yang masing-masing beranggotakan tiga mahasiswa Program Studi Ilmu Keperawatan Fakultas Kedokteran berhasil menyabet gelar juara di cabang nursing skill competition dan english debate dalam Nurse Vaganza 2017 Regional Jateng-DIY. Kompetisi tersebut diselenggarakan di Universitas Islam Sultan Agung, Semarang, pada 20 – 22 Januari lalu.
Peserta Training of Trainers PKM 2017 from Subdit Kreativitas Mahasiswa Universitas Gadjah Mada
Pelaksanaan
Jum’at, 3 Februari 2017 pukul 12.30 – 16.30
Tempat : Ditmawa Asem Kranji a.k.a PKM Center
Kegiatan : Pengambilan Kaos dan Pengumpulan LOI (bagi yg belum mengumpulkan)
Yang perlu dibawa selama kegiatan TOT tiap individu =
- Baju ganti 2 hari (formal) + Baju olahraga
- Obat pribadi
- Alat Tulis
- Perlengkapan Mandi
- Perlengkapan Ibadah
- Selimut
- Senter
- Sepatu
- Payung/jas hujan
Mekanisme keberangkatan :
Raut muka Arief Faqihuddin terlihat tegang di hadapan kamera. Mengenakan baju putih dan celana hitam, ia mulai mempresentasikan produknya “COASS” dengan menggunakan bahasa Inggris. Kamera pun mulai merekam. Tidak sampai lima menit, Arief menyudahi presentasinya dan diganjar tepuk tangan dari dosen pembimbing dan tim dari Direktorat Kemahasiswaan.
Hari itu adalah hari terakhir program pelatihan yang diikuti Arief dan kawannya, Silva Eliana, sebelum berangkat ke Hongkong untuk mengikuti Asia Social Innovation Award tanggal 16 – 19 Februari mendatang di West Kowloon, Hongkong. Mereka berangkat mewakili Indonesia setelah pada tahun sebelumnya berhasil menjadi juara di tingkat nasional.