Kabar Gembira
Direktorat Kemahasiswaan menerbitkan buku “PEDOMAN LENGKAP PKM 2016: Menuju PIMNAS XXX” yang berisi kiat-kiat pelaksanaan PKM mulai dari penyusunan proposal hingga pelaksanaan program, bahkan PIMNAS.
Buku ini diterbitkan hanya untuk civitas akademika Universitas Gadjah Mada dan dapat diunduh secara gratis dengan menggunakan akun email UGM. Kami berharap buku ini dapat dimanfaatkan dengan sebaik-baiknya.
Buku Panduan PKM 2016 dari Dikti | Buku Panduan PKM 2016 (UGM) Silakan download dengan akun SSO UGM anda |
BARCODE VERSION
Gunakan Barcode Scanner anda (Silakan download bebas di Playstore/App Store yang tersedia)
Buku Panduan PKM 2016 dari Dikti | Buku Panduan PKM 2016 (UGM) Silakan download dengan akun SSO UGM anda |
[views]